Lulusan program studi ini mampu mendeskripsikan dan meneliti persoalan-persoalan kebahasaan, kesusastraan dan kebudayaan Jawa. Yang menjadi objek unggulan program studi ini adalah naskah dan teks, baik kuna maupun baru, yang menyimpan bermacam-macam informasi tentang kebudayaan Jawa dari masa ke masa.